Cara download file torrent memang paling cepat menggunakan IDM (Internet Download Manager). Tapi bagi kalian yang belum tau memang agak membingungkan download file torrent menggunakan IDM. Nah kalau nggak pingin penasaran langsung saja ikuti cara ane :
1. Pastikan laptop/PC sobat sudah terinstall IDM, kalau belum silahkan search ke mbah google.com
2. Jika sudah terinstall IDM di PC sobat, langsung meuju ke link berikut http://zbigz.com/ dan langsung sobat mendaftar ke website tersebut.
3. Setelah selesai, masukan link torrent sobat dan klik Go. Setelah muncul pop-up klik "Free".
.png)
1. Pastikan laptop/PC sobat sudah terinstall IDM, kalau belum silahkan search ke mbah google.com
2. Jika sudah terinstall IDM di PC sobat, langsung meuju ke link berikut http://zbigz.com/ dan langsung sobat mendaftar ke website tersebut.
3. Setelah selesai, masukan link torrent sobat dan klik Go. Setelah muncul pop-up klik "Free".
.png)
4. Tunggu beberapa saat, hingga proses caching selesai dengan ditandai dengan tulisan "Caching Complete". Klik tombol download ang berwarna biru dan tunggu beberapa saat sampai muncul Pop-up dan pilih "Free".
5. Setelah muncul jendela IDM itu menandakan proses sudah berakhir dan klik tombol download.
Selesai & Semoga bermanfaat.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Komputer
dengan judul Cara download File Torrent dengan IDM. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://sayangmamah07.blogspot.com/2013/03/cara-download-file-torrent-dengan-idm.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Thursday, 7 March 2013
Belum ada komentar untuk "Cara download File Torrent dengan IDM"